Menghilangkan Suara Vocal Pada MP3



Punya lagu favorit? pingin karokean dengan lagu favorit sobat tanpa ada suara dari penyanyi/vokalis yang asli? Mudah sob, kita hanya perlu memnyamarkan suara dari penyanyi dari lagu pilihan sobat dan hanya menyisakan musik instrument nya saja. Sebelum kita menghilangkan suara vokal pada mp3, terlebih dahulu sobat harus menginstal software gratis Audicity. Jika belum ada, sobat dapat mendownloadnya di sini.

Berikut Caranya:

  • Instal dan buka program audycity.

  • Setelah itu bukalah file mp3 yang akan kita samarkan suara vokalnya.

  • Tekan tombol keybord CTRL + A untuk menseleksi mp3 yang sobat pilih.

  • Klik menu Effect --> Vocal Remover (for center panned vocals)..., klik Ok dan tunggu hingga proses selesai.





  • Silahkan sobat simpan mp3 yang telah disamarkan suara vokalnya dan selamat berkaraoke ria :D

*Note: Banyak sobat yang mengadu tidak menemukana opsi vocal remover pada audacity nya padahal pada audacity yang saya instal jelas sekali terpadat vocal remover nya. Kemungkinannya, bisa jadi audacity yang didownload oleh sobat-sobat yang membaca artilek ini dengan audacity yang terinstal dikomputer saya berbeda versi. Audacity yang saya gunakan versi 1.3.12 sedangkan link download audacity yang terdapat pada blog ini merujuk ke versi 1.3.14 (link telah diperbaiki dan telah downgrade). Ini dikarenakan situs yang menyediakan link donwload tersebut selalu update database softwarenya dengan versi terbaru sehingga yang tadi nya audacity 1.3.12 telah di update menjadi 1.3.14 seiring waktu.

Selamat Mencoba bro/sis...
Semoga berguna dan bermamfaat...



Karya John Ady Susilo Tenaga Pendidik SDN4 Bayung Lencir


0 Responses So Far: